62 Pride  23 Oktober 2020, 09:27

Batik Parang Jadi Masker Pesawat Garuda Indonesia

Penulis : Ku Ka
Editor    : Ku Ka

Batik Parang Jadi Masker Pesawat Garuda Indonesia

Maskapai nasional Garuda Indonesia pada tanggal 20 Oktober 2020 di Hangar 2 GMF AeroAsia, Garuda Indonesia meluncurkan desain livery masker yang menampilkan corak batik parang pada armada Boeing 737-800NG. Pemasangan livery pesawat dengan nomor registrasi PK-GFK ini didukung oleh Pigeon Express Cargo. Desain tersebut merupakan hasil karya dari pemenang fase ke-2 kompetisi “Fly Your Design Through The Sky”.

 

Motif batik parang merupakan inspirasi dalam pembuatan desain livery masker ini dan menjadikan Helena Calista pemenang fase ke-2 dari kompetisi #FlyYourDesignWithGa. Mengusung tema “Terbang Tinggi dan Tetap Terlindungi” yang memiliki makna tidak mudah atau pantang menyerah, selaras dengan komitmen Garuda Indonesia untuk terus terbang tinggi, menghadirkan penerbangan yang aman & nyaman dengan penerapan protokol kesehatan secara konsisten dan optimal pada seluruh lini operasional penerbangan.
 

Foto: Garuda Indonesia
 

Peluncuran livery masker pesawat ini merupakan bagian dari dari dukungan Garuda Indonesia terhadap program edukasi pemerintah melalui gerakan “Ayo Pakai Masker”. Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra menyampaikan, “Sebagai national flag carrier, Garuda Indonesia senantiasa berkomitmen untuk terus mendukung berbagai upaya yang dilaksanakan Pemerintah dalam mencegah penyebaran COVID-19 yang salah satunya dilakukan melalui kampanye gerakan Ayo Pakai Masker”.

 

Sebelum motif batik parang, Garuda Indonesia lebih dulu menampilkan livery bermotif Barong Bali karya pemenang kompetisi desain terdahulu, Jailani Sidik. Selain Barong Bali, desain mask livery juga mengangkat tema kebanggaan atas kekayaan ragam budaya dan pesona alam Indonesia lainnya yakni simbol eksotisme candi, ikon fauna khas Indonesia seperti komodo serta berbagai representasi kekayaan budaya dan pesona alam nasional lainnya.

 

Foto: Istimewa/Garuda Indonesia
 

©ADEK BERRY/AFP


Penasaran dan ingin melihat secara langsung livery #AyoPakaiMasker Garuda Indonesia? Cek jadwal penerbangan PK-GFK yang terbang di berbagai rute domestik dengan masker batiknya di laman resmi atau media sosial Garuda Indonesia ya!

Baca Artikel Lain

Masyarakat Umum Sudah Bisa Booster Kedua
Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023
Timnas Indonesia U-20 Lolos Ke Piala Asia U-20
BLACKPINK Kenakan Busana Rancangan Desainer Indonesia
Film Ngeri-ngeri Sedap Terpilih Mewakili Indonesia di Piala Oscar 2023

62 Pride  23 Oktober 2020, 09:27

Batik Parang Jadi Masker Pesawat Garuda Indonesia

Penulis : Ku Ka
Editor    : Ku Ka

Batik Parang Jadi Masker Pesawat Garuda Indonesia

Maskapai nasional Garuda Indonesia pada tanggal 20 Oktober 2020 di Hangar 2 GMF AeroAsia, Garuda Indonesia meluncurkan desain livery masker yang menampilkan corak batik parang pada armada Boeing 737-800NG. Pemasangan livery pesawat dengan nomor registrasi PK-GFK ini didukung oleh Pigeon Express Cargo. Desain tersebut merupakan hasil karya dari pemenang fase ke-2 kompetisi “Fly Your Design Through The Sky”.

 

Motif batik parang merupakan inspirasi dalam pembuatan desain livery masker ini dan menjadikan Helena Calista pemenang fase ke-2 dari kompetisi #FlyYourDesignWithGa. Mengusung tema “Terbang Tinggi dan Tetap Terlindungi” yang memiliki makna tidak mudah atau pantang menyerah, selaras dengan komitmen Garuda Indonesia untuk terus terbang tinggi, menghadirkan penerbangan yang aman & nyaman dengan penerapan protokol kesehatan secara konsisten dan optimal pada seluruh lini operasional penerbangan.
 

Foto: Garuda Indonesia
 

Peluncuran livery masker pesawat ini merupakan bagian dari dari dukungan Garuda Indonesia terhadap program edukasi pemerintah melalui gerakan “Ayo Pakai Masker”. Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra menyampaikan, “Sebagai national flag carrier, Garuda Indonesia senantiasa berkomitmen untuk terus mendukung berbagai upaya yang dilaksanakan Pemerintah dalam mencegah penyebaran COVID-19 yang salah satunya dilakukan melalui kampanye gerakan Ayo Pakai Masker”.

 

Sebelum motif batik parang, Garuda Indonesia lebih dulu menampilkan livery bermotif Barong Bali karya pemenang kompetisi desain terdahulu, Jailani Sidik. Selain Barong Bali, desain mask livery juga mengangkat tema kebanggaan atas kekayaan ragam budaya dan pesona alam Indonesia lainnya yakni simbol eksotisme candi, ikon fauna khas Indonesia seperti komodo serta berbagai representasi kekayaan budaya dan pesona alam nasional lainnya.

 

Foto: Istimewa/Garuda Indonesia
 

©ADEK BERRY/AFP


Penasaran dan ingin melihat secara langsung livery #AyoPakaiMasker Garuda Indonesia? Cek jadwal penerbangan PK-GFK yang terbang di berbagai rute domestik dengan masker batiknya di laman resmi atau media sosial Garuda Indonesia ya!

Baca Artikel Lain

Kabar Terkini  25 Januari 2023

Masyarakat Umum Sudah Bisa Booster Kedua

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka


Kabar Terkini  13 Oktober 2022

Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka


Kabar Terkini  20 September 2022

Timnas Indonesia U-20 Lolos Ke Piala Asia U-20

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka


62 Pride  20 September 2022

BLACKPINK Kenakan Busana Rancangan Desainer Indonesia

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka



Artikel Terbaru

Kabar Terkini  25 Januari 2023

Masyarakat Umum Sudah Bisa Booster Kedua

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka

Kabar Terkini  13 Oktober 2022

Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka

Kabar Terkini  20 September 2022

Timnas Indonesia U-20 Lolos Ke Piala Asia U-20

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka

62 Pride  20 September 2022

BLACKPINK Kenakan Busana Rancangan Desainer Indonesia

Penulis: Ku Ka
Editor   : Ku Ka